Buat yang ingin membuat surat kuasa penutupan rekening, dan surat kuasa lainnya, disini saya akan berbagi contohnya, berikut tampilan contoh surat kuasanya :
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan dibawah ini : ---------------------------------------------
Nama | : Tangkas Soka Gunawan |
Umur | : 67 Tahun |
Pekerjaan | : Pensiunan PNS |
Alamat | : Jl. Mirah Cempaka No. 3, |
Menerangkan berhubung dengan kesibukan pekerjaan yang tidak dapat ditinggalkan, maka dengan ini memberi kuasa kepada : -------------------------------------------------------
Nama | : Panca Wiratha |
Umur | : 60 Tahun |
Pekerjaan | : Wiraswasta |
Alamat | : Jl. Keboiwa No. 44, |
Untuk dan atas nama pemberi kuasa, mengurus penutupan rekening Alm. Ni Nyoman Kepiyeg dengan nomor rekening xxxx xx xxxxxx.xx.x Sejumlah..........................................(..........................................................................................................)
Untuk keperluan tersebut maka yang diberi kuasa berhak untuk menghadap kepada siapapun dan dimanapun. Khususnya kepada instansi dan Pejabat di Kantor Pertanahan, memberikan keterangan-keterangan, surat-surat yang diperlukan, menandatangani surat-surat yang diperlukan, menerima tanda terimanya, dan selanjutnya melakukan segala tindakan yang diperlukan hingga tercapainya maksud tersebut diatas tanda ada yang dikecualikan.
PENERIMA KUASA | | Denpasar, ......................... PEMBERI KUASA |
| | |
Panca Wiratha | | Tangkas Soka Gunawan |